Kawaii Beauty Japan

Food

8 Manfaat Kopi yang Membuatmu Ingin Mengonsumsinya Secara Rutin

Minuman berwarna hitam pekat ini adalah salah satu minuman favorit masyarakat dimanapun, termasuk Indonesia. Ternyata minuman ini memiliki banyak manfaat, salah satunya mencegah kanker, lho!

Intan A. Oktavia

Tahukah kamu bahwa kopi memiliki sejumlah kandungan zat gizi yang baik untuk tubuh? Ekstrak biji tanaman kopi diolah menjadi bubuk kopi yang kemudian kita seduh dan nikmati. Kopi dapat menjadi teman di kala memulai kegiatan pada pagi hari ataupun saat santai di sore hari. Rasanya yang unik membuat kopi digemari oleh berbagai lapisan masyarkat di dunia, termasuk Indonesia. Berbagai gerai kopi juga telah menjamur di berbagai sudut kota.

Konon, kopi dapat mengurangi rasa kantuk, karena itulah minuman ini kerap dikonsumsi saat seseorang hendak lembur. Minuman berwarna hitam pekat ini bahkam diklaim sebagai salah satu senjata terbaik untuk kanker. Selain itu, masih banyak manfaat yang kamu ambil dari mengonsumsi kopi, mulai dari diminum sampai digunakan untuk lulur. Berikut ini adalah berbagai manfaat kopi untuk kesehatan dan kecantikan:

Intan A. Oktavia
Freedom like a bird. I'm not trying to be perfect, I'm just being me the best i can :) Path: Intan Arianti Oktavia
Share this article

Artikel Terkait

Cantik dengan Sup Kaldu Tulang

Kecantikan juga bisa datang dari dalam. Pepatah “you are what you eat” tampaknya benar. Sup kaldu tulang atau sumsum yang didapat dari tulang hewan mengandung banyak nutrisi bagi kecantikan kita.

Kasih Elia Lg