Kawaii Beauty Japan

Makeup

10 Pilihan Matte Lipstick Lokal Murah Meriah

Yakin kamu hanya mau beli satu jenis lipstik saja, ladies?

Ayu Dewi Handayani

Perempuan nggak mungkin nggak punya lebih dari satu lipstik. Pasti koleksi lipstiknya banyak dengan warna-warna yang beragam. Dan rasanya hampir nggak mungkin perempuan nggak punya satu matte lipstick dalam tas makeup-nya. Kalau belum punya atau masih mau menambah koleksi lipstik matte, rekomendasi dari kami ini bisa jadi panduan.

Matte Lipstick Lokal Kualitas Serupa Kylie Lip Kit

 
(function(d, s, id) { var js, fjs = d.getElementsByTagName(s)[0]; if (d.getElementById(id)) return; js = d.createElement(s); js.id = id; js.src = 'https://connect.facebook.net/en_US/sdk.js#xfbml=1&version=v2.12'; fjs.parentNode.insertBefore(js, fjs); }(document, 'script', 'facebook-jssdk'));
Lip Cream Lokal yang Tidak Kalah dari Kylie Lip Kit

Selamat Tahun Baru 2018 teman-teman C CHANNEL! Meskipun tahun sudah berganti, beberapa dari kalian pasti masih ingat dengan popularitas matte lip cream milik aktris Kylie Jenner, yakni Kylie Lip Kit. Nah ternyata lip cream lokal juga banyak yang kualitasnya gak kalah bagus lho, yuk lihat contohnya di video ini! <3 #cchannelid #makeup Temukan video makeup lainnya hanya di C Channel! C CHANNEL juga ada di Instagram lho (@cchannel_id), jangan lupa difollow ya! https://s.cchan.id/instagram

Posted by C Channel on Monday, January 1, 2018

Dari sekian banyak merk matte lip cream di pasaran, Kylie Lip Kit jadi yang paling bagus menurut sejumlah beauty enthusiast melalui review mereka di YouTube maupun blog. Karena merupakan produk luar, sayangnya bagi sebagian orang harganya tidak ramah di kantong. Alhasil, nggak semua bisa merasakan bagusnya lip cream milik Kylie Jenner ini.

Tapi tenang. Kita bisa pilih lipstik matte lokal sebagai alternatif pengganti lipstik Kylie Jenner. Apalagi sekarang banyak banget merk lipstik matte lokal yang surprisingly kualitasnya nggak kalah bagus dari Kylie Lip Kit. Warnanya cantik-cantik, harganya lebih terjangkau, dan yang terpenting nggak susah didapat. Berikut 5 pilihan lipstik matte lokal yang kualitasnya serupa Kylie Lip Kit.

  • BLP Lip Coat – Rp 129.000
  • Rollover Reaction Sueded – Rp 129.000
  • Goban Melted Matte – Rp 130.000
  • MAKE OVER Intense Matte Lip Cream – Rp 100.000
  • Mizzu Valipcious – Rp 79.000

Untuk tahu review dan swatch dari masing-masing matte lip cream di atas, simak video berikut.

Matte Lipstick Lokal di Bawah 70 ribu

 
(function(d, s, id) { var js, fjs = d.getElementsByTagName(s)[0]; if (d.getElementById(id)) return; js = d.createElement(s); js.id = id; js.src = 'https://connect.facebook.net/en_US/sdk.js#xfbml=1&version=v2.12'; fjs.parentNode.insertBefore(js, fjs); }(document, 'script', 'facebook-jssdk'));
Rekomendasi Lipstik Matte Lokal di Bawah 70K

Geo punya rekomendasi beberapa lipstik matte lokal yang harganya di bawah Rp.70.000,- nih! Warnanya cantik-cantik dan cocok untuk daily look lho, yuk coba lihat di video ini. <3 #cchannelid #makeup Temukan video tips kecantikan lainnya hanya di C Channel! C CHANNEL Beauty juga ada di Instagram lho (@cchannel_beauty_id), jangan lupa difollow ya! https://instagram.com/cchannel_beauty_id

Posted by C Channel on Thursday, January 4, 2018

Nah, buat yang gemar dengan lipstik matte warna nude pink dengan harga yang lebih terjangkau, ada banyak kok lip cream lokal di pasaran yang harganya di bawah 70 ribu. Murah, bisa punya banyak. Warna nude pink memang selalu jadi favorit karena bersifat universal, cocok untuk semua warna kulit. Selain itu, terlihat natural tapi beri kesan segar dengan rona pink yang cantik. Simak 5 lip cream lokal warna nude pink yang bisa kamu pilih berikut.

  • Purbasari Hi-Matte – Rp 40.000 – 50.000
  • Wardah Exclusive Matte Lip Cream – Rp 62.000
  • Pixy Lip Cream – Rp 45.000
  • Emina Creamatte – Rp 47.000
  • Mineral Botanica Soft Matte Lip Cream – Rp 57.000

Penasaran mengenai video makeup lainnya? Follow C CHANNEL untuk menonton trik lainnya ya, ladies.

Ayu Dewi Handayani
An editor of words.
Share this article

Artikel Terkait

Tips Membersihkan Kuas Make Up

Jika kamu menggunakan make up setiap hari, tentu kuas make up menjadi investasi penting yang harus dijaga baik-baik agar kualitasnya tetap terjaga. Yuk simak tips ini untuk menjaga kualitas kuasmu!

Yenni Octavia