Kawaii Beauty Japan

Skin Care

5 Cara Memutihkan Kulit Lutut yang Menghitam

Coba deh perhatikan kulit pada daerah lututmu, apakah menghitam? Jika iya, tentu saja hal ini akan sangat mengganggu rasa percaya dirimu saat menggunakan rok atau celana pendek. Yuk putihkan kembali!

Cut Auzola Azalia

Banyak wanita yang tidak percaya diri karena memiliki lutut hitam. Memang, lutut hitam bukan masalah yang membahayakan, tetapi tentunya akan sangat mengurangi kepercayaan diri wanita, terutama untuk kamu yang gemar menggunakan rok atau celana pendek. Jika kamu memiliki lutut yang menghitam, kamu bisa mencoba perawatan mudah ini agar kulit lutut kembali cerah!

Cut Auzola Azalia
A weirdo who wants to share her knowledge about beauty, lifestyle and stuff. A psychology student who stuck with thesis, a beauty blogger in other life, makeup and skin care junkie, a Disney lover, a princess freak, and a girl who interested in the world of cosplay. Reach me by email at [email protected]
Share this article

Artikel Terkait

Atasi Stres dengan Cara Sehat

Biasanya kita akan pergi berlibur atau berbelanja saat sedang stres, tetapi karena hal tersebut kita jadi banyak pengeluaran. Padahal ada lho cara yang murah, mudah, dan sehat untuk mengatasi stresmu!

Serlly Paryanih