Kawaii Beauty Japan

Health

7 Resolusi Anti Mainstream Untuk Tubuh yang Lebih Sehat di 2016

Membuat resolusi penurunan berat badan? Sudah biasa. Bagaimana dengan mengganti produk susu low-fat dengan full-fat? 7 resolusi anti mainstream ini pastinya akan membuatmu penasaran.

Santi Berlinawati

Tidak sedikit orang yang resolusi tahun 2016 ini adalah melanjutkan resolusi tahun 2015 yang tidak terselesaikan, Apakah kamu salah satunya, ladies? Yuk, bikin terobosan baru dengan membuat resolusi yang tidak biasa. Seperti 7 resolusi anti-mainstream yang berikut ini. Dijamin, resolusimu tahun ini akan semakin menarik dan tidak membosankan. Yuk, contek 7 resolusi unik yang sangat bermanfaat ini agar tahun barumu lebih bersemangat lagi!

Santi Berlinawati
Share this article

Artikel Terkait

Manfaat Tertawa bagi Kesehatan

Coba ingat-ingat seberapa sering kamu tertawa tulus (tanpa dibuat-buat) setiap harinya? Coba buat dirimu lebih rileks dan lebih sering tertawa, karena ada banyak manfaat kesehatan saat kamu tertawa

Yenni Octavia