Kawaii Beauty Japan

Skin Care

4 Cara Mengatasi Masalah Kulit Berminyak di Tengah Cuaca Panas

Cuaca terik dan panas merupakan musuh besar bagi sebagian besar wanita, terutama kamu yang memiliki jenis kulit berminyak. Yuk simak apa saja yang bs kamu lakukan untuk mengatasi masalah yang satu ini

Kawaii Beauty Japan Team

Bagi sebagian besar wanita, memiliki kulit wajah yang berminyak bukanlah hal yang menyenangkan. Terutama bagi kamu yang tinggal di iklim tropis seperti di Indonesia ini. Cuaca yang panas dan terik memang merupakan musuh bagi kamu yang memiliki jenis kulit berminyak.

Rasanya baru saja keluar rumah tapi riasanmu sudah luntur dan muka kembali terlihat berminyak. Jangan sekali-kali kamu mecoba untuk mempertebal makeup-mu hanya karena tidak ingin terlihat berminyak. Hal itu justru akan semakin membuatmu terlihat lucu, karena makeup yang terlihat tidak rata akibat minyak.

Duh, serba salah ya memiliki kulit wajah yang berminyak! Lalu apa yang sebaiknya kamu lakukan? Berikut ini beberapa tips makeup untuk kamu yang memiliki masalah dengan kulit wajah yang berminyak, yuk kita simak!

Kawaii Beauty Japan Team
Media tips dan informasi seputar kecantikan rahasia Jepang terlengkap di Indonesia. Juga mengulas budaya unik dan acara-acara bertema Jepang.
Share this article

Artikel Terkait